Back

GBP/JPY Dalam Kisaran Di BAwah 170,00

FXStreet - GBP/JPY tidak terpengaruh oleh data ekonomi Jepang dan terus bergerak sideways di antara 169,60 dan 169,85 di awal sesi Asia. Kemarin pasangan ini memuncak di 170,31, sentuh tertinggi dua minggu.

Yen bergerak sedikit ke sisi atas setelah rilis beragam data ekonomi di Jepang, tapi GBP/JPY tetap dalam kisaran yang tadi disebutkan.

Pada hari Kamis Pound cetak kenaikan harian keempat berturut-turut terhadap Yen dan mampu untuk berakhir di atas 169,50 tapi jauh dari tertinggi. Tren jangka pendek menunjuk ke sisi atas tapi momentum tidak kuat.

[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]

** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **

PM Cina: Untuk mengulang Stimulus Mini 2013, Perumahan Dan Kereta Api Menjadi Fokus

Menurut PM China Li Keqiang, melalui MNI, dalam komentar yang dibuat pada 26 Maret setelah pertemuan ekonomi kuartal I, mereka ingin mengulang stimulus mini 2013, dengan fokus pada perumahan dan investasi perkeretaapian dengan langkah-langkah selektif. Ia juga menambahkan bahwa sektor keuangan masih harus meningkatkan dukungan untuk ekonomi riil.
Baca selengkapnya Previous

AUD/JPY Menuju Ke Target 95,65

AUD/JPY membobol teritori lebih tinggi di pembukaan Tokyo, dengan tingkat mencatat tertinggi 5 bulan baru di 94,90.
Baca selengkapnya Next