Back
6 Mar 2014
EUR/USD Sembunyikan Naga Di Sekitar Area 1,3730
FXStreet - EUR/USD tidur di kisaran sempit 15 poin selama jam-jam Asia karena pedagang memberanikan diri untuk event penting hari ini.
Pertemuan ECB tidak ada yang diabaikan
Rabu ini adalah rabu yang menarik bagi Euro. Zonaeuro merilis data IMP Jasa yang lebih baik dari yang diharapkan, penjualan ritel melonjak tiba-tiba dan menghapus penurunan Desember, tapi mata uang tunggal sedang tidak dalam mood untuk tumbuh, data AS keluar lebih lemah dari yang diharapkan. Apakah Euro sama tangguhnya yang berdiri kokoh di tengah gejolak geopolitik dan di balik statistik makro yang tidak begitu mengesankan? EUR/USD menguji batas bawah dari kisaran baru-baru ini di 1,3700, tapi bear tidak mampu melewati lapisan tebal penawaran beli dan pasangan ini kembali lagi ke tengah kisaran harian pada aksi ambil untung. Pertemuan ECB hari ini untuk membahas keadaan ekonomi dan mengatur kebijakan moneter. Sebenarnya, sebagian para investor dan ekonom yakin bahwa Bank akan menghindari membuat keputusan dan menahan diri dari tindakan-tindakan drastis seperti penurunan suku bunga, alternatif QE atau suku bunga negatif, tapi semua orang masih gelisah, menunggu Draghi untuk mengatakan sesuatu yang baru. Jadi ada dua pilihan untuk Euro: Jika pembuat kebijakan tidak mengubah suku bunga atau perkiraan, reaksi pasar akan diredam; jika suku bunga berubah tapi perkiraan inflasi dinaikkan, mata uang tunggal dapat tumbuh secara keseluruhan. EUR/USD perlu sebuah penembusan yang jelas di atas penawaran medium di 1,3745 untuk meningkatkan sudut pandang teknikal jangka pendek dan membuka jalan ke 1,3790-1,3800. Selama di atas level yang tadi disebutkan, mode konsolidasi dengan bias sisi bawah adalah order hari ini. Support terlihat di 1,3700 dan diikuti oleh 1,3686.
Dimana level-level penting EUR/USD hari ini?
Sentral pivot point hari ini dapat ditemukan di 1,3729, dengan support di 1,3708, 1,3686, dan 1,3665, dengan resisten di 1,3751, 1,3772, dan 1,3794. MA di grafik per satu jam bearish, dengan SMA 200 di 1,3734 dan EMA 20-hari di 1,3703. RSI per satu jam netral di 44.
[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **
Pertemuan ECB tidak ada yang diabaikan
Rabu ini adalah rabu yang menarik bagi Euro. Zonaeuro merilis data IMP Jasa yang lebih baik dari yang diharapkan, penjualan ritel melonjak tiba-tiba dan menghapus penurunan Desember, tapi mata uang tunggal sedang tidak dalam mood untuk tumbuh, data AS keluar lebih lemah dari yang diharapkan. Apakah Euro sama tangguhnya yang berdiri kokoh di tengah gejolak geopolitik dan di balik statistik makro yang tidak begitu mengesankan? EUR/USD menguji batas bawah dari kisaran baru-baru ini di 1,3700, tapi bear tidak mampu melewati lapisan tebal penawaran beli dan pasangan ini kembali lagi ke tengah kisaran harian pada aksi ambil untung. Pertemuan ECB hari ini untuk membahas keadaan ekonomi dan mengatur kebijakan moneter. Sebenarnya, sebagian para investor dan ekonom yakin bahwa Bank akan menghindari membuat keputusan dan menahan diri dari tindakan-tindakan drastis seperti penurunan suku bunga, alternatif QE atau suku bunga negatif, tapi semua orang masih gelisah, menunggu Draghi untuk mengatakan sesuatu yang baru. Jadi ada dua pilihan untuk Euro: Jika pembuat kebijakan tidak mengubah suku bunga atau perkiraan, reaksi pasar akan diredam; jika suku bunga berubah tapi perkiraan inflasi dinaikkan, mata uang tunggal dapat tumbuh secara keseluruhan. EUR/USD perlu sebuah penembusan yang jelas di atas penawaran medium di 1,3745 untuk meningkatkan sudut pandang teknikal jangka pendek dan membuka jalan ke 1,3790-1,3800. Selama di atas level yang tadi disebutkan, mode konsolidasi dengan bias sisi bawah adalah order hari ini. Support terlihat di 1,3700 dan diikuti oleh 1,3686.
Dimana level-level penting EUR/USD hari ini?
Sentral pivot point hari ini dapat ditemukan di 1,3729, dengan support di 1,3708, 1,3686, dan 1,3665, dengan resisten di 1,3751, 1,3772, dan 1,3794. MA di grafik per satu jam bearish, dengan SMA 200 di 1,3734 dan EMA 20-hari di 1,3703. RSI per satu jam netral di 44.
[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **