Back
5 Dec 2013
EUR/USD Mengulur-Ulur Di Puncak Pola Di 1,3640 - Commerzbank
FXstreet.web.id - Karen Jones, Head of Technical Analysis di Commerzbank mencatat bahwa EUR/USD terus berjuang di puncak pola wedge naik.
Kutipan Penting
"Resisten penawaran ini di 1,3640 hari ini dan support di 1,3503. Kami terus melihat pola sebagai sebuah pola wedge naik potensial dan penutupan di bawah 1,3503 akan menyelesaikannya."
"Kami mencari zona 1,3295/94 untuk diuji ulan (terendah November dan retracement 50% dari pergerakan naik dari Juli)."
"Penutupan di bawah 1,3503 akan menargetkan 1,3250 pada awalnya kemudian retracement 61,8% di 1,3166. Jika kita menggunakan pergerakan menurun dari Oktober dan pengukuran menurun sebuah langkah yang sama besarnya, ini akan menawarkan target jangka panjang potensial di 1,2892."
"Di atas 1,3650, akan memungkinkan untuk pergerakan ke 1,3750, 1,3833 yang diharapkan akan memprovokasi kegagalan."
** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **
Kutipan Penting
"Resisten penawaran ini di 1,3640 hari ini dan support di 1,3503. Kami terus melihat pola sebagai sebuah pola wedge naik potensial dan penutupan di bawah 1,3503 akan menyelesaikannya."
"Kami mencari zona 1,3295/94 untuk diuji ulan (terendah November dan retracement 50% dari pergerakan naik dari Juli)."
"Penutupan di bawah 1,3503 akan menargetkan 1,3250 pada awalnya kemudian retracement 61,8% di 1,3166. Jika kita menggunakan pergerakan menurun dari Oktober dan pengukuran menurun sebuah langkah yang sama besarnya, ini akan menawarkan target jangka panjang potensial di 1,2892."
"Di atas 1,3650, akan memungkinkan untuk pergerakan ke 1,3750, 1,3833 yang diharapkan akan memprovokasi kegagalan."
** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **