Back

Jerman: Tingkat Pengangguran Maret Stabil di 6,7%

FXStreet - Pengangguran di Jerman turun 12,000 selama bulan Maret, menyusul penurunan 15,000 bulan sebelumnya, Bundesagentur für Arbeit menginformasikan hari ini. Para ekonom telah memperkirakan penurunan sebesar 10,000.

Tingkat pengangguran tetap di 6,7%, terhadap ekspektasi 6,8%.

** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **

EUR/USD Amati 1,3800 Setelah IMP

Nada umum yang lebih baik dari hasil IMP manufaktur di kawasan euro yang menopang kenaikan hari ini, dengan EUR/USD diperdagangkan dekat ke 1,3800.
Baca selengkapnya Previous

Jerman: IMP Manufaktur Maret Merosot ke 53,7

IMP Manufaktur Jerman turun menjadi 53,7 poin pada bulan Maret, dari 54,8 poin pada bulan Februari, menurut data yang dirilis hari ini oleh Markit. Hasilnya hampir sejalan dengan konsensus pasar 53,8 poin.
Baca selengkapnya Next