Back
24 Feb 2014
USD/JPY Serang Support 102,30
FXStreet - USD/JPY mencoba untuk mengambil level support 102,30 didorong oleh sentimen anti risiko beragam yang disebabkan oleh pembukaan bursa saham yang lemah dan faktor-faktor teknikal; terendah Asia di 102,28.
USD/JPY perlu pemicu baru
USD/JPY menusuk zona resisten 102,80, tapi terbentur pada minat beli baru dan mundur ke 102,50. Secara umum, pasangan mata uang ini memiliki pekan positif, tapi bull jangka panjang perlu untuk mendapatkan pasangan ini di atas 103,00 untuk merebut kendali situasi. Senin kemungkinan akan didominasi oleh faktor-faktor teknikal karena tidak ada data menarik dengan potensi pergerakan pasar yang bagus. Sesi Eropa akan membawa angka IHK (CPI) Zonaeuro, jadi USD/JPY mungkin merasakan ketukan pada efek pergerakan EUR yang kuat. Bear akan mengawasi area 102,30-20 (MA 21-hari), karena mereka perlu mendapatkannya sebelum mereka melakukan percobaan di 102,00 diperkuat oleh permintaan baru dan stop. Di sisi atas resisten pertama terlihat di 102,50 dan diikuti oleh 102,70.
Dimana level-level penting USD/JPY hari ini?
Sentral pivot point hari ini dapat ditemukan di 102,55, dengan support di 102,26, 101,97, dan 101,68, dengan resisten di 102,85, 103,14, dan 103,43. MA di grafik per satu jam sebagian besar bullish, dengan SMA 200 di 102,21 dan EMA 20-hari di 102,44. RSI per satu jam netral di 51.
[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **
USD/JPY perlu pemicu baru
USD/JPY menusuk zona resisten 102,80, tapi terbentur pada minat beli baru dan mundur ke 102,50. Secara umum, pasangan mata uang ini memiliki pekan positif, tapi bull jangka panjang perlu untuk mendapatkan pasangan ini di atas 103,00 untuk merebut kendali situasi. Senin kemungkinan akan didominasi oleh faktor-faktor teknikal karena tidak ada data menarik dengan potensi pergerakan pasar yang bagus. Sesi Eropa akan membawa angka IHK (CPI) Zonaeuro, jadi USD/JPY mungkin merasakan ketukan pada efek pergerakan EUR yang kuat. Bear akan mengawasi area 102,30-20 (MA 21-hari), karena mereka perlu mendapatkannya sebelum mereka melakukan percobaan di 102,00 diperkuat oleh permintaan baru dan stop. Di sisi atas resisten pertama terlihat di 102,50 dan diikuti oleh 102,70.
Dimana level-level penting USD/JPY hari ini?
Sentral pivot point hari ini dapat ditemukan di 102,55, dengan support di 102,26, 101,97, dan 101,68, dengan resisten di 102,85, 103,14, dan 103,43. MA di grafik per satu jam sebagian besar bullish, dengan SMA 200 di 102,21 dan EMA 20-hari di 102,44. RSI per satu jam netral di 51.
[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]
** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **