Back

GBP/USD Di Jalur Yang Lebih Tinggi, Sediakan Data Industri Yang Baik

FXStreet - GBP/USD lebih lincah daripada EUR/USD di sesi ini. GBP/USD mencapai terendah 1,6306 di awal, dan rebound ke 1,6337 saat ini.

Pound masih miliki harapan

Pound tidak menunjukkan keinginan untuk bereaksi apa-apa pada apa yang terjadi di sekitar euro, meskipun kehilangan penguatan di pasangan silang EUR/GBP. Data yang mengecewakan dari IMP jasa menampar mata uang, tapi masih tangguh menunggu confirmasi perlambatan pertumbuhan lainnya. Data produksi industri hari ini dapat memberikan angin positif, dan dalam kasus tersebut pasangan ini dapat melanjutkan kembali kenaikan. Target awal dapat berada di level resisten 1,6361, diikuti oleh 1,6394.

Dimana level-level penting GBP/USD hari ini?

Sentral pivot point hari ini dapat ditemukan di 1,6316, dengan support di 1,6283, 1,6238, dan 1,6205, dengan resisten di 1,6361, 1,6394, dan 1,6439. Beberapa MA di grafik per satu jam sebagian besar bullish, dengan SMA 200 di 1,6428, dan EMA 20-hari bearish di 1,6428. RSI per satu jam netral di 57.

[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]

** Ruang Berita FXStreet, FXStreet **

Jerman: Surplus Perdagangan Desember Menyempit Menjadi €18,5 Milyar

Surplus perdagangan Jerman menyempit ke €18,5 milyar pada bulan Desember dari €18,9 miliar pada bulan November, menurut data yang dirilis hari ini oleh Destatis. Analis memperkirakan surplus menyempit menjadi €17,3 milyar.
Baca selengkapnya Previous

ECB Siap, Tapi Tidak Terburu-Buru Untuk Ambil Tindakan - Danske Bank

Sverre Holbelk, Analis Senior di Danske Bank mencatat bahwa ECB tidak terburu-buru, tetapi menaikkan bar untuk tindakan lebih lanjut.
Baca selengkapnya Next