Back

EUR/USD Datar Di Sekitar 1,3560

FXStreet - Setelah sentuh tertinggi 3-hari dekat 1,3580, EUR/USD picu sebuah koreksi lebih rendah ke area saat ini di 1,3555/50.

EUR/USD bersiap untuk terikat dalam kisaran

Tidak ada rilis yang relevan di kawasan euro hari ini, dengan hanya Neraca Perdagangan Spanyol yang dirilis nanti. Pelaku pasar akan menunggu IMP manufaktur/jasa untuk memiliki sebuah ide arah yang lebih baik di pasangan ini dalam waktu dekat. Di seberang sana, data AS yang sangat ringan (Permohonan Hipotek MBA) akan memberi jalan kepada keputusan suku bunga BoC sebagai acara utama.

Level-level penting EUR/USD

Saat ini pasangan ini datar di 1,3559 dengan resisten selanjutnya di 1,3600 (level psikologis) diikuti oleh 1,3604 (garis Tenkan Sen). Di sisi bawah, penembusan di bawah 1,3508 (terendah 20 Januari 2014) akan mengekspos 1,3490 (terendah 25 November) dan kemudian 1,3463 (terendah 22 November).

[Lihat Posisi Perdagangan Kontributor]

** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **

USD/CHF Masih Di Suatu Tempat Di Sekitar 0,91

USD/CHF membuat beberapa upaya sedikit untuk menyeberang garis 0,91, tapi setiap kali halitu datang kembali, sekarang diperdagangkan di 0,9108.
Baca selengkapnya Previous

GBP/USD Berlatih Untuk 1,65?

GBP/USD tetap pada gelombang atas dari kisaran mingguan, bernavigasi dekat 1,6480/85 menjelang rilis penting dalam perekonomian Inggris.
Baca selengkapnya Next