Back
20 Jan 2014
Prospek NZD/USD Turun Pekan Ini - Westpac
FXStreet - Inflasi Selandia Baru dan data perumahan yang lemah ditambah penguatan dolar AS yang luas akan menyakiti NZD/USD pekan ini, catatan Imre Speizer, Ahli Strategi Valas di Westpac.
Kutipan Penting
"Rilis IHK (CPI) Selandia Baru kuartal keempat dapat menjadi peringatan dengan tingkat kuartalan terendah, meskipun pengmatan akan mencatat kuartal keempat secara musiman lemah."
"Demikian pula, penurunan laju penjualan rumah dapat menyebabkan pemikiran kembali perkiraan kapan RBNZ menaikkan suku bunga."
"Kami berharap pelemahan perumahan bersifat sementara dan tidak menghalangi RBNZ untuk melanjutkan."
"Namun, pasar NZD mungkin mengambil pandangan negatif dari hal di atas dan jual NZD/USD, khususnya dengan latar belakang penguatan dolar AS."
"Area 0,8400 pekan lalu memberikan hambatan yang tangguh, kemungkinan tidak ditembus dalam waktu dekat. Melainkan akan menyediakan landasan untuk jangka waktu beberapa hari dari aksi jual NZD, turun ke 0,8165 dan mungkin 0,8110."
"Melihat lebih jauh ke depan, penguatan fundamental Selandia baru di pertengahan 2014 akan lebih jelas, meningkatkan perbedaan suku bunga membawa NZD/USD menuju 0,8600. Risiko utama pandangan ini adalah bahwa fundamental AS melampaui harapan kami, menyebabkan dolar berperforma baik."
** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **
Kutipan Penting
"Rilis IHK (CPI) Selandia Baru kuartal keempat dapat menjadi peringatan dengan tingkat kuartalan terendah, meskipun pengmatan akan mencatat kuartal keempat secara musiman lemah."
"Demikian pula, penurunan laju penjualan rumah dapat menyebabkan pemikiran kembali perkiraan kapan RBNZ menaikkan suku bunga."
"Kami berharap pelemahan perumahan bersifat sementara dan tidak menghalangi RBNZ untuk melanjutkan."
"Namun, pasar NZD mungkin mengambil pandangan negatif dari hal di atas dan jual NZD/USD, khususnya dengan latar belakang penguatan dolar AS."
"Area 0,8400 pekan lalu memberikan hambatan yang tangguh, kemungkinan tidak ditembus dalam waktu dekat. Melainkan akan menyediakan landasan untuk jangka waktu beberapa hari dari aksi jual NZD, turun ke 0,8165 dan mungkin 0,8110."
"Melihat lebih jauh ke depan, penguatan fundamental Selandia baru di pertengahan 2014 akan lebih jelas, meningkatkan perbedaan suku bunga membawa NZD/USD menuju 0,8600. Risiko utama pandangan ini adalah bahwa fundamental AS melampaui harapan kami, menyebabkan dolar berperforma baik."
** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **