Back
23 Dec 2013
Suku Bunga China Naik Lagi, PBoC Cenderung Berikan Lebih Banyak SLO
FXstreet.web.id - Suku bunga pasar uang Cina naik lagi pada hari Senin, dengan tarif repo 7 hari mencapai setinggi 9,8% dibandingkan 7,6% pada penutupan hari Jumat, meskipun SLO (Short term Liquidity Operations - Operasi Likuiditas Jangka Pendek) baru-baru ini dilakukan oleh PBoC untuk meredakan kekhawatiran kredit.
Pada saat ini, ada permintaan kas yang kuat dari bank, karena mereka diwajibkan untuk memenuhi rasio pinjama-terhadap-deposit akhir tahun. Sebagaimana dicatat oleh Sonali Desai, Analis di IFR Markets, "PBoC mungkin telah salah menilai likuiditas dalam memilih untuk melewati operasi pasar terbuka hari ini."
** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **
Pada saat ini, ada permintaan kas yang kuat dari bank, karena mereka diwajibkan untuk memenuhi rasio pinjama-terhadap-deposit akhir tahun. Sebagaimana dicatat oleh Sonali Desai, Analis di IFR Markets, "PBoC mungkin telah salah menilai likuiditas dalam memilih untuk melewati operasi pasar terbuka hari ini."
** Ruang Berita FXstreet.web.id, FXstreet.com **