Jenis-jenis akun trading Octa
Setiap platform trading memiliki rangkaian aset dan fitur tersendiri yang membentuk pengalaman trading Anda
OctaTrader
Spread mulai:
0,6 pip
Spread mengambang, markup
Komisi trading:
$0
Tanpa biaya deposit atau penarikan
Deposit min:
$25
Direkomendasikan: $100
Instrumen:
80
35 pasangan mata uang
+ emas dan perak
+ 3 energi
+ 10 indeks
+ 30 mata uang kripto
Spread mulai:
0,6 pip
Spread mengambang, markup
Komisi trading:
$0
Tanpa biaya deposit atau penarikan
Deposit min:
$25
Direkomendasikan: $100
Instrumen:
277
52 pasangan mata uang
+ emas dan perak
+ 3 energi
+ 10 indeks
+ 34 mata uang kripto
+ 150 saham
+ 26 aset intraday
Perbandingan jenis-jenis akun Forex Octa
OctaTrader | MetaTrader 5 | |
---|---|---|
Spread mengambang | ||
Mulai 0,6 pip | Mulai 0,6 pip | |
Tanpa komisi, markup spread | ||
Mata uang dasar | ||
USD | USD | |
Deposit minimum | ||
25 USD | 25 USD | |
Pasangan Forex | ||
Logam | ||
Energi | ||
Indeks | ||
Mata uang kripto | ||
Saham | ||
Aset intraday | ||
Presisi | ||
5 digit | 5 digit | |
Trading margin | ||
Leverage maksimum | ||
Forex 1:1000 (ZARJPY 1:200) Logam 1:400 Energi 1:400 Indeks 1:400 Kripto 1:200 |
Forex 1:1000 (ZARJPY 1:200) Logam 1:400 Energi 1:400 Indeks 1:400 Kripto 1:200 Saham 1:40 Aset intraday 1:1000 |
|
Tanpa swap, trading halal | ||
Ukuran order minimum | ||
0,01 lot | 0,01 lot | |
Ukuran order maksimum | ||
50 lot | 500 lot | |
Tipe eksekusi | ||
Pasar | Pasar | |
Margin call / Stop Out | ||
25% / 15% | 25% / 15% | |
Hedging | ||
Scalping | ||
Expert Advisor (EA) | ||
Bonus deposit | ||
50% | 50% | |
Program Status | ||
Akun demo | ||
Cara membuka akun trading Octa
Untuk membuka akun trading Octa pertama Anda, mendaftarlah dan ikuti petunjuknya. Anda selalu bisa membuka akun trading tambahan di platform trading yang lain secara gratis.
Daftar
Silakan mendaftar dan ikuti proses pembukaan akun trading kami. Buat penyesuaian yang diperlukan—akun real atau demo—atau buat akun margin standar dengan satu klik.
Deposit
Masukkan deposit pertama Anda: jumlah investasi minimum adalah sekitar 25 USD, tergantung metode pembayaran yang Anda gunakan.
Verifikasi
Unggah ID Anda untuk ditinjau. Proses ini biasanya memerlukan 1–2 jam kerja. Begitu kami mengonfirmasi identitas Anda, Anda sudah bisa menarik dana dari akun trading.
Trade
Proses selesai. Silakan masuk ke akun trading Anda atau unduh dan buka aplikasinya untuk mulai trading mata uang Forex dan aset-aset lain.
Ketentuan trading yang menguntungkan untuk semua akun trading Octa
Program Status Octa
Dapatkan spread lebih rendah, panduan pribadi, dan banyak manfaat lain dengan menambah jumlah saldo akun Anda.
Tanpa komisi atau biaya
Nikmati trading bebas biaya: tanpa komisi trading dan tanpa biaya untuk deposit, penarikan, atau periode tidak aktif.
Trading margin fleksibel
Manfaatkan leverage hingga 1:1000 untuk memperbesar potensi trading dan memperoleh lebih banyak profit dengan deposit lebih kecil.
Alat-alat trading yang membantu
Temukan alat-alat yang membantu trader: kalender ekonomi, ide dan strategi trading, berita trading, dan banyak lagi.